Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek

Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek - Hallo sahabat KABAR KATANYA, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, Artikel Bone, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Artikel Kabar Katanya, Artikel Ragam, Artikel Terbaru, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek
link : Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek

Baca juga


Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek

Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek
Kepala Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Selatan (Sulsel), Irjen Pol Anton Charlyan usai menerima gelar adat dari Kerajaan Bone, Selasa 18 Oktober 2016.
BONEPOS, MAKASSAR - Penipuan dengan modus mengaku Irman Kostaman, adik kandung Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol Anton Charliyan yang meminta sejumlah uang dan proyek dengan sasaran Kepala Dinas Pemkot Makassar beredar luas di media sosial.

Menanggapi hal tersebut, Kapolda Sulsel, Irjen Pol Anthon Charliyan angkat bicara, dia pun langsung bersikap tegas dan menghimbau warga atau pun pihak Dinas terkait tidak meladeni permintaan dari oknum yang tidak bertanggung tersebut.

"Kami minta masyarakat agar waspada dengan kejahatan modus pencatutan nama Kapolda untuk meminta proyek di dinas provinsi atau instansi lainnya," Kata Kapolda melalui Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Pol Frans Barung Mangera Rabu 19 Oktober 2016.

Frans mengungkapkan, bahwa Kapolda tidak pernah menyuruh keluarganya mengurus proyek-proyek, dan tidak ada satu pun keluarga Kopolda yang bermain proyek ataupun mutasi anggota Polri.

"Kalau ada korban terkait pencatutan nama keluarga Kapolda apakah itu dari Kepala Dinas atau warga sipil, kami minta agar melaporkan kepada kami (Polda), dan akan segara dilakukan penindakan," ungkapnya.

Lebih jauh, Frans menjelaskan, bahwa berbagai macam modus penipuan yang dilakukan oleh orang tidak bertanggungjawab termasuk yang ramai diperbincangkan akhir-akhir ini termasuk yang mencatut nama keluarga Kapolda.

"Jadi kepada seluruh masyarakat khususnya warga Sulsel agar tidak percaya bila ada mencatut nama Kapolda karena itu merupakan modus baru dalam melakukan penipuan," tegasnya.

PEWARTA : SUPARMAN WARIUM
EDITOR : RISWAN 
COPYRIGHT © BONEPOS 2016


Demikianlah Artikel Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek

Sekianlah artikel Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2016/10/kapolda-sulsel-berang-nama-adiknya.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Kapolda Sulsel Berang, Nama Adiknya Dicatut Minta Proyek"

Posting Komentar