Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan

Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan - Hallo sahabat KABAR KATANYA, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Kabar, Artikel Kabar Katanya, Artikel Kuliner, Artikel Masakan, Artikel Ragam, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan
link : Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan

Baca juga


Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan

Resep Masakan Nusantara Terbaru 2016

KOKIBU - Selamat Sore Bundalovers. Resep kali ini kita coba masakan asli dari Manado yang biasa disebut dengan Ayam Woku. Ayam Woku sendiri kaya akan rempah-rempah dan rasa harumnya akan khas dengan daun kemangi yang akan siap menggoda lidah anda dengan resep yang saya berikan ini anda bisa langsung membuatnya. Siapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang ada di bawah ini.

Bahan-bahan:
  • 1 ekor ayam kampung
  • 1 ikat kemangi, ambil daunnya
  • 1sdm gula pasir
  • 2 batang serai, ambil putihnya
  • 2 batang daun bawang
  • 2 lembar daun kunyit
  • 2 sdm garam
  • 2 sdm minyak untuk menumis
  • 4 buah tomat
  • 6 lembar daun jeruk
  • 750 ml air

Bumbu Halus:
  • 10 butir bawang merah
  • 6 buah cabe merah besar
  • 5 buah cabe rawit
  • 5 butir kemiri
  • 3 cm kunyit
  • 3 cm jahe

Cara Membuat:
  1. Haluskan bahan bumbu halus, kemudian tumis bumbu sampai wangi
  2. Masukkan daun jeruk, daun kunyit, serai, dan tomat. Aduk sampai merata dan wangi
  3. Masukkan ayam ke dalam bumbu, tambahkan air, rebus sampai ayam matang dan air sudah mulai berkurang.
  4. Tambahkan gula dan garam secukupnya. Perbandingan garam dan gula adalah 2:1
  5. Terakhir, masukkan daun kemangi dan daun bawang, aduk merata sekitar 1 menit.
  6. Lalu angkat dan sajikan.

NB. Sajikan dengan nasi putih hangat, pasti bikin anda ketagihan.

Itulah resep cara membuat Ayam Woku yang asli dari Manado yang bisa anda coba semoga bisa membantu. Terima Kasih.


Demikianlah Artikel Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan

Sekianlah artikel Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2016/10/resep-spesial-ayam-woku-khas-manado.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Resep Spesial: Ayam Woku Khas Manado, Enaknya Bikin Ketagihan"

Posting Komentar