Judul : Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward
link : Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward
Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward
"Penghargaan ini rencananya akan diserahkan langsung oleh Kapolres Bone. Kiranya ini adalah bentuk perhatian dari pimpinan agar menjadi motivasi kepada anggota dalam melaksanakan tugas sebagai pengayom dan pelayan masyarakat," ungkap Kapolsek Tanete Riattang Kompol H Syamsu Alam kepada bonepos.com, Kamis, 27 Januari 2017.
Menurutnya, keberhasilan dalam mengungkap kasus diantaranya kasus penikaman yang terjadi di kawasan taman Arung Palakka, yang menyebabkan korban Wandi 26 tahun, meninggal dunia, dimana kurang dari 24 jam pelaku berhasil diringkus.
"Dengan kerja keras anggota sehingga kasus penikaman di taman arung palakka kurang dari 24 jam bisa terungkap. Ini adalah bukti keseriusan kami dalam mengungkap kasus, sehingga penghargaan atau reward ini sebagai apresiasi kepada personil jajaran polsek Tanete Riattang,"ujar Syamsu Alam.
PEWARTA : ILHAM ISKANDAR
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2016
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2016
Demikianlah Artikel Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward
Sekianlah artikel Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/01/personel-polsek-tanete-riattang-bakal.html
0 Response to "Personel Polsek Tanete Riattang Bakal Dapat Reward"
Posting Komentar