Judul : Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone
link : Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone
Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone
BONEPOS, BONE - pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (Koni) Kabupaten Bone periode 2017-2021 yang dinahkodai oleh A Haedar bersama jajarannya resmi dilantik oleh Ketua Umum II Koni sulsel Ambas Syam, Rabu 29 Maret 2017.
Pelantikan tersebut berlangsung di Hotel Novena jalan Ahmad Yani, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Watampone, Sulawesi Selatan, yang dihadiri langsung Bupati Bone Andi Fahsar M Padjalangi.
Ketua Koni Bone A Haedar dalam laporannya mengatakan, keikutsertaan legislatif dalam bentuk pembinaan koni, sarana olahraga perlu pembagunan prasarana baru.
Sehingga kata dia, dalam periode berikutnya dapat lebih memajukan olahraga di Bumi Arung Palakka, hal itu tidak lepas dari dukungan seluruh komponen.
"Kiranya latihan akan ditingkatkan agar dapat meningkatkan prestasi dan mencetak generasi atlit berikutnya,"tutur Mantan Kabag Pemdes Pemkab Bone tersebut.
Sementara itu, Bupati Fahsar mengatakan bahwa, kedepannya kita harus menjadi yang terbaik dengan target juara umum olehnya itu perlu dengan obsesi untuk mendapatkan yang terbaik, karenanya, ada tanggung jawab moril oleh ketua koni dan pencab.
"Pemetaan cabang olahraga yang harus dicapai mengenai sarana olahraga cukup memadai. Makanya kedepan kita akan menjadi tuan rumah porda. Olehnya itu kordinator kecamatan harus merasa memiliki dari olahraga tersebut,"ujar Fahsar.
Ketua DPD Partai Golkar Bone dua periode ini menuturkan, pengurus Koni haru memiliki resentasi untuk menata koni yang lebih baik. "Amanah ini supaya di pertahankan sebagaimana harapan orang Bone pada umumnya. Koni agar membesarkan semangat Tea lara,"pungkasnya.
PEWARTA : NUR ALAM ABRA
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
Demikianlah Artikel Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone
Sekianlah artikel Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/03/target-tuan-rumah-porda-ini-pesan.html
0 Response to "Target Tuan Rumah Porda, Ini Pesan Bupati Fahsar ke Pengurus Koni Bone"
Posting Komentar