Judul : Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara
link : Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara
Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara
BONEPOS, SOPPENG - Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2017, Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Pendidikan Kecamatan Marioriwawo menyelenggarakan Gerak Jalan Sehhat yang dikuti oleh insan pendidikan se Kecamatan Marioriwawo.
Acara ini ini dilepas oleh Camat Marioriwawo Hadi Indra Jaya diLapangan Hikmat Takkalalla Soppeng, Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan. Minggu 30 April 2017. Dalam sambutannya Hadi menjelaskan bahwa, kegiatan ini merupakan bentuk silaturahmi untuk meningkatkan mutu pendidikan di kecamatan Marioriwawo.
"Melalui moment ini mari kita reekatkan silaturahmi dan sebagai bentuk komitmen kita dalam meningkatkan mutu pendidikan di willayah UPT Pendidikan Marioriwawo pada khususnya dan Soppeng pada umumnya" ungkapnya
Selain itu, Hadi melanjutkan melalui hari pendidikan nasional tahun ini supaya mewarisi spirit perjuangan para pejuang pendidik seperti Ki Hajar Dewantara.
"Mari kita mengenang para jasa pahlawan yang telah berjuang dalam meningkatkan pendidikan di Inddonesia seperti Ki Hajar Dewantara" lanjutnya.
Dalam acara ini juga dimeriahkan lomba lari karung dan terompa tingkat guru se kecamatan marioriwawo.
PEWARTA : ASLAN
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
Demikianlah Artikel Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara
Sekianlah artikel Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/04/camat-marioriwawo-ajak-tenaga-pendidik.html
0 Response to "Camat Marioriwawo Ajak Tenaga Pendidik Mengenang Spirit Perjuangan Ki Hajar Dewantara"
Posting Komentar