Judul : Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP
link : Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP
Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP
BONEPOS, BONE - Musyawarah Komisariat (Musykom) ke XII Pimpinan Komisariat (Pikom) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Jurusan Sosial, Bahasa dan MIPA STKIP Muhammadiyah Bone, merupakan ajang perumusan kebijakan organisasi.
Hal itu disampaikan Ketua Umum Pikom IMM Sosial, Elma Satriani, usai pembukaan Musykom yang berlangsung di Gedung E5 STKIP Muhammadiyah Bone, Jl Abu Dg Pasolong, Watampone, Sulawesi Selatan, Sabtu 29 April 2017.
Kata dia, kegiatan tersebut merupakan forum tertinggi dilevel pimpinan komisariat khusunya pada periode 2016-2017. Musyawarah ini akan berlangsung hingga Minggu 30 April 2017 dengan mengankat tema, Kristalisasi Ideologi Menuju Kepemimpinan Ideal, Unggul, dan Presentatif.
"Musyawarah ini merupakan ajang konsolidasi serta sebagai langkah untuk merumuskan arah kebijakan organisasi selama satu periode. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan mampu merumuskan keputusan dan kebijakan program yang lebih progresif sehingga mampu menorehkan sejarah baru dan menuangkan warna baru di kepemimpinan periode selanjutnya,"ungkap Mahasiswi jurusan Tekhnologi pendidikan Komputer ini.
PEWARTA : ADI SAHILATUA
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017
Demikianlah Artikel Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP
Sekianlah artikel Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/04/musykom-ke-xii-jadi-ajang-perumusan.html
0 Response to "Musykom ke XII Jadi Ajang Perumusan Kebijakan Organisasi Tiga Komisariat IMM STKIP"
Posting Komentar