Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya

Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya - Hallo sahabat KABAR KATANYA, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, Artikel Bone, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Artikel Kabar Katanya, Artikel Ragam, Artikel Terbaru, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya
link : Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya

Baca juga


Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya




BONEPOS, JAKARTA - Bertepatan perayaan Hari Jadi Bone (HJB) ke-687, Fahrizal yang merupakan putra kelahiran Watampone ini mempertahankan disertasinya dihadapan dewan penguji sidang kelayakan disertasi Kandidat doktor bidang physical and sport education, diruang sidang Program Pascasarjana universitas Negeri Jakarta, Kamis kemarin, 6 April 2017.

Kepada Bonepos.com mantan aktivis ini mengaku bangga dan senang karena mampu mempertahankan disertasinya. Menurutnya, hal itu menjadi kado istimewa bagi dirinya karena bertepatan dengan perayaan HJB tahun 2017 ini.

"Hal ini menjadi motivasi dan kebanggaan tersendiri bagi saya sebagai putra kelahiran asli Bone. Karena seolah-olah kampus memberi Hadiah bagi saya di perayaan Hari Jadi tanah kelahiran dengan menjadwalkan sidang kelayakan disertasi,"ujar Fahrizal kepada Bonepos.com, melalui via selulernya, Jumat sore, 7 April 2017.

Hal itu tentunya menjadi momen penting dan bersejarah bagi dirinya. Karena baru dikabari sehari sebelum ujian. Padahal kata Fahrizal waktu itu ia masih ada di Bumi Arung Palakka.

"Kabar itu datang pada saat saya lagi berada di Bone, Seolah-olah ini jadi surprise untuk saya. Akhirnya harapan untuk ikut merayakan HJB di Bone batal dan harus segera berangkat ke Jakarta karena besok harus Ikut Sidang,"tuturnya.


PEWARTA : ILHAM ISKANDAR
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017


Demikianlah Artikel Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya

Sekianlah artikel Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/04/sidang-disertasi-doktor-bertepatan-hjb.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Sidang Disertasi Doktor Bertepatan HJB ke-687, Fahrizal: Ini Kado Istimewa Saya"

Posting Komentar