Judul : NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai
link : NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai
NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai
Bakal Calon Gubernur Sulsel Nurdin Halid (tengah) saat bertemu dengan Andi Seto, Kamis Pagi |
BONEPOS.COM, SINJAI - Ketua Harian DPP Golkar Nurdin Halid (NH) yang juga bakal calon gubernur Sulsel berkunjung di Kabupaten Sinjai. Dalam kunjungannya di Bumi Panrita Kitta NH bertemu dengan Andi Seto dan Sekretaris Golkar Sinjai Hj Kartini, Kamis 7 September 2017.
Pertemuan ini berlangsung di Warkop 189 jalan Basuki Rahmat tersebut dihadiri oleh beberapa tokoh masyarakat tokoh pemuda yang tergabung sebagai Tim relawan atau simpatisan NH serta pendukung Andi Seto.
Menurut Anha, salah satu anggota Tim pemenangan NH-AZIZ di kabupaten sinjai bahwa kedatangan Nurdin Halid ke Sinjai untuk melakukan konsolidasi politik sekaligus silaturahmi dengan bakal calon bupati Andi Seto serta sekertaris Golkar Hj.Kartini.
"Pak Nurdin Halid datang ke sinjai untuk melakukan konsolidasi politik sekaligus silaturahmi dengan bakal calon bupati Andi Seto serta sekertaris Golkar Hj.Kartini, beliau baru saja tiba dari Bone,"katanya.
Hingga berita ini diturunkan Nurdin Halid bergeser menuju Wisma Tangka jalan Petta Ponggawae tepatnya rumah kediaman mantan bupati sinjai Andi Rudiyanto Asapa.
Penulis : Suparman Warium
Editor : Jumardi Ramling
Demikianlah Artikel NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai
Sekianlah artikel NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/09/nh-temui-seto-sinyal-golkar-usung-di.html
0 Response to "NH Temui Seto, Sinyal Golkar Usung di Pilkada Sinjai"
Posting Komentar