Perawatan Burung Kacer Diperlombaan

Perawatan Burung Kacer Diperlombaan - Hallo sahabat KABAR KATANYA, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Perawatan Burung Kacer Diperlombaan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Burung, Artikel Hobby, Artikel Kabar Katanya, Artikel Ragam, Artikel Unik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Perawatan Burung Kacer Diperlombaan
link : Perawatan Burung Kacer Diperlombaan

Baca juga


Perawatan Burung Kacer Diperlombaan




Burung Kacer memiliki suara yang keras dan indah, sehingga banyak orang yang suka akan suara yang indah. Pasaran burung kacer cukup stabil karena suara dan karakter yang berbeda dari jenis burung kicau yang lainnya. Burung kacer akan bernilai mahal apabila burung kacer tersebut sudah memenangi lomba, akan lebih tinggi lagi jika ikut laga lomba bergengsi yang diselenggarakan oleh gubernur di suatu daerah. 

Kacer di lombakan untuk tujuan menguji seberapa kuat mental dan kualitas suara yang dimiliki oleh pemilik sehingga pemilik merasa puas saat merawatnya, Tetapi tidak sembarangan burung kacer bisa masuk arena lomba, burung kacer yang sudah berumurlah yang sudah bisa mengikuti perlombaan dikarenakan mental kacer yang lebih tua lebih kuat dari pada kacer yang masih muda. Jika pemilik memaksakan kacer muda untuk mengikuti perlombaan kicau maka kejadian buruknya adalah mental burung kacer muda kalah oleh mental kacer tua.

Kali ini BGFarm39 akan sharing tips tentang merawat burung kacer sebelum masuk arena perlombaan kicau dan setelah perlombaan selesai. Simak baik – baik tips dibawah ini.


  • Sebelum Diperlombakan

1. Menjelang H – 6 ,sebaiknya burung kacer di asingkan dari burung lain yang bertipe fighter (murai,kacer,cucak rowo,cucak ijo) tunjuan ini supaya kacer merasa tenang.

2. H – 3 sebelum perlombaan, berikan extra food bisa berupa jangkrik, Berapa banyaknya?? Itu tergantung setelah pemilik saat merawatnya (tergantung kebiasaan) 

3. H – 2 Jemur burung kacer di sinar terik matahari selama 30 menit saja.

4. H – 1 Sebelum lomba keesokan harinya, ritual selanjutnya adalah mandi malam harinya

5. pada pukul 19.00 sampai 20.00 setelah diangin anginkan dan bulu burung dilihat sudah kering tutup kandang dengan kerondong.

6. Ritual terakhir 1  atau 2 jam sebelum perlombaan dimulai berikan extra food untuk mendongkrak stamina agar burung kacer memiliki power saat perlombaan.




  •  Setelah Perlombaan
1.  Angin – anginkan burung selama 30 menit, lakukan hingga 2 atau 3 hari kedepan.

2.  Jangan lupa memberikan extra food dengan setingan biasa.

3.  Jika perlu berikan multivitamin pada burung dengan mencampurnya di air minum.

Baca Juga :

Itulah tips tentang perawatan kacer setelah dan sesudah mengikuti perlombaan. Burung kacer memiliki sifat atau watak yang berbeda beda maka berikan settingan extrafooding yang tidak berlebihan, jika berlebihan maka burung tersebut tidak terkontrol saat diarena perlombaan. Jika sobat baru saja membeli burung kicau mantan juara lomba bertanyalah kepada si pemilik sebelumnya tentang kebiasaan dan settingan extrafooding di kesehariannya.



Demikianlah Artikel Perawatan Burung Kacer Diperlombaan

Sekianlah artikel Perawatan Burung Kacer Diperlombaan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Perawatan Burung Kacer Diperlombaan dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/10/perawatan-burung-kacer-diperlombaan.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Perawatan Burung Kacer Diperlombaan"

Posting Komentar