Judul : Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan
link : Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan
Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan
BONEPOS.COM, SINJAI - Pemerintah Daerah Kabupaten Sinjai menggelar Upacara Bendera dalam rangka memperingati Hari Pahlawan yang jatuh pada hari ini, Jum'at 10 November 2017, di Halaman Kantor Bupati Lama. Letkol CZI Gunawan Susianto, M Tr didapuk sebagai inspektur upacara.
Dalam sambutannya, Dandim 1424 Sinjai membacakan amanat Menteri Sosial RI, Khofifah Indar Parawansa menyampaikan pentingnya untuk memperkokoh persatuan membangun negeri.
"Hari Pahlawan yang kita peringati saat ini didasarkan pada peristiwa pertempuran terhebat dalam riwayat sejarah dekolonisasi dunia yakni peristiwa Pertempuran 10 November 1945 di Surabaya.Sebuah peristiwa yang memperlihatkan kepada dunia internasional betapa segenap Rakyat Indonesia dari berbagai ras, suku, agama, budaya dan berbagai bentuk partikularisme golongan, bersama-sama melebur menjadi satu untuk berikrar," jelasnya.
Dia menambahkan, masyarakat hari ini diharap mampu menciptakan masa depan yang lebih baik.
"Hal tersebut telah ditambatkan oleh Pemerintahan Presiden Bapak Joko Widodo dan Wakil Presiden Bapam H.M.Jusuf Kalla melalui sebuah visi transformatif yang mengarahkan dan menghimpun gerak seluruh elemen Republik Indonesia yakni, Terwujudnya Indonesia yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian berlandaskan
gotong-royong." Ungkapnya.
Setelah upacara dilanjutkan dengan Ziarah Nasional Ke Taman Makam Pahlawan dan Tabur Bunga di Pelabuhan Larea-rea Sinjai.
Penulis : Suparman Warium
Editor : Risal Saleem
Dalam sambutannya, Dandim 1424 Sinjai membacakan amanat Menteri Sosial RI, Khofifah Indar Parawansa menyampaikan pentingnya untuk memperkokoh persatuan membangun negeri.
"Hari Pahlawan yang kita peringati saat ini didasarkan pada peristiwa pertempuran terhebat dalam riwayat sejarah dekolonisasi dunia yakni peristiwa Pertempuran 10 November 1945 di Surabaya.Sebuah peristiwa yang memperlihatkan kepada dunia internasional betapa segenap Rakyat Indonesia dari berbagai ras, suku, agama, budaya dan berbagai bentuk partikularisme golongan, bersama-sama melebur menjadi satu untuk berikrar," jelasnya.
Dia menambahkan, masyarakat hari ini diharap mampu menciptakan masa depan yang lebih baik.
"Hal tersebut telah ditambatkan oleh Pemerintahan Presiden Bapak Joko Widodo dan Wakil Presiden Bapam H.M.Jusuf Kalla melalui sebuah visi transformatif yang mengarahkan dan menghimpun gerak seluruh elemen Republik Indonesia yakni, Terwujudnya Indonesia yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian berlandaskan
gotong-royong." Ungkapnya.
Setelah upacara dilanjutkan dengan Ziarah Nasional Ke Taman Makam Pahlawan dan Tabur Bunga di Pelabuhan Larea-rea Sinjai.
Penulis : Suparman Warium
Editor : Risal Saleem
Demikianlah Artikel Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan
Sekianlah artikel Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/11/pimpin-upacara-hari-pahlawan-dandim.html
0 Response to "Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Dandim 1424 Sinjai Tekankan Pentingnya Persatuan"
Posting Komentar