Judul : Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis
link : Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis
Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis
Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel, Ratu Diana Savitri Muktiono berfoto bersama di lokasi pengobatan gratis dan donor darah di Polres Bone Rabu, 19 Juli 2017. |
Diketahui, sebelum kunjungan ini, Ia telah melakukan kunjungan di polres Soppeng dan polres Wajo bersama rombongan.
Berdasarkan agenda, Ratu Diana akan melakukan kunjungan di Taman kanak-kanak kemala Bhayangkari 09 cabang Bone dengan menyerahkan alat kebersihan kemudian dilanjutkan menggelar baksos di klinik Bhayangkara Madising yang terletak di kompleks Asrama Polisi (Aspol) Jl. Urip Sumoharjo Kelurahan Watampone.
Dalam kegiatan baksos tersebut, Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Ratu Diana Savitri Muktiono bersama rombongan memberikan pelayanan pengobatan gratis dan donor darah dalam rangka HKGB ke 65 Tahun 2017 kemudian dilanjutkan dengan kunjungan di posyandu Bhayangkara cabang Bone.
Di akhir agendanya, Ketua Bhayangkari melaksanakan tatap muka dengan para pengurus Kemala Bhayangkari baik dari polres Bone maupun detasemen C brimob Bone.
Penulis : Ilham Iskandar
Editor : Rizal Saleem
Demikianlah Artikel Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis
Sekianlah artikel Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2017/07/kunker-ke-bone-ketua-bhayangkari-sulsel.html
0 Response to "Kunker ke Bone, Ketua Bhayangkari Sulsel Berikan Pengobatan Gratis"
Posting Komentar