Judul : Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton
link : Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton
Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton
Warga Libureng saat berhasil menangkap ular piton di kebun tebu. (BONEPOS/AMRY AMAS). |
Beruntung, ular tersebut berhasil ditangkap oleh warga dan para pekerja yang ada di lokasi kejadian. Diduga ular itu datang dari hutan belantara yang berjarak 8 kilometer dari pemukiman warga, untuk mencari makanan.
"Panjangnya sekita 4 meter dan besarnya sama dengan paha orang dewasa," kata Sirajuddin salah seorang mandor kebun di PG Camming yang ikut menangkap ular itu dengan tangan kosong.
Dikatakannya, bahwa usai menangkap ular tersebut, dirinya kemudian memasukkannya ke dalam karung dan akan kemungkinan akan dijual.
Sebelumnya, lanjut Dia, warga setempat mengaku kerap kehilangan ayam dan ternak lainnya beberapa bulan terakhir. Diduga, ternak dimangsa oleh kawanan ular ini.
"Memang kami di sini sering kehilangan anak sapi, ayam dan ternak lainnya, kami juga tidak tahu jejaknya ke mana. Jadi kemungkinan dimakan sama ular ini," ujarnya.
PEWARTA : AMRY AMAS
EDITOR : RISWAN
COPYRIGHT © BONEPOS 2016
Demikianlah Artikel Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton
Sekianlah artikel Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton dengan alamat link https://kabarkatanya.blogspot.com/2016/08/pekerja-perkebunan-di-bone-nyaris-jadi.html
0 Response to "Pekerja Perkebunan di Bone Nyaris Jadi Santapan Ular Piton"
Posting Komentar